Tata Surya :
didalam galaxy kita yaitu galaxy milky way terdapat sebuah tata surya yang mempunyai kehidupan, yaitu tata surya kita yang terdiri dari matahari sebagai pusat tata surya dikelilingi oleh planet-planet seperti mercurius, venus, bumi, mars, jupiter, saturnus, uranus, neptunus dan pluto. Planet terbesar adalah Jupiter berdiameter -/+ 800.000km dengan massa 1000 X bumi dan yang terkecil adalah planet pluto -/+ 2500km. Diantara 9 planet tersebut hanya bumi yang paling ideal untuk menampung kehidupan. tidak perlu dijelaskan lagi tentang planet bumi karena anda sudah pasti mengetahuinya karena anda disini bersama dengan saya.

Milky Way (Galaxy Kita)
Tata suraya kita ini berdiam didalam galaxy milky way. tahukan anda bahwa pada malam hari jika anda melihat ke langit ada begitu banyak terdapat bintang-bintang, sebenarnya bintang- bintang tersebut adalah matahari seperti matahari kita. Matahati kita adalah keluarga bintang didalam galaxy kita ini. Para peneliti memperkirakan terdapat milyaran bintang didalam galaxy kita, bayangkan jika setiap bintang tersebut mempunya tata surya sendiri terdiri dari 8 planet, terdapat berapa planet kah didalam galaxy ini? tahukan anda bahwa luas galaxy ini adalah 120.000 tahun cahaya dimana 1 tahun cahaya adalah sebuah cahaya melintas selama 1 tahun dengan kecepatan 300.000km/detik jika kita hitung 1 tahun cahaya mempunyai jarak +/- 9.500.000.000.000km dan berapa kilometerkah diameter galaxy kita yang mempunyai luas 120.000 tahun cahaya. sungguh tidak dapat diterima diakal.

Alam Semesta (Universe)
Banyak orang tidak mengetahui apa itu alam semesta karena mereka hanya peduli apa yang ada dibumi dan tidak ingin mengetahui apa yang mereka tidak lihat. Semesta adalah sebuah tempat yang menampung -/+ 200 milyar galaxy (Jumlah ini yang hanya dapat diprediksikan oleh peneliti luar angkasa dan belum termasuk area-area yang belum dapat di teliti dikarenakan technology kita belum mampu menembus jauhnya alam semesta ini) dimana juga terdapat galaxy kita yaitu milky way yang berada ditengah-tengahnya. Luas galaxy kita diukur menggunakan telescope-telescope terkuat dan terbesar didunia salah satunya adalah Hubble Space telescope yang menemukan galaxy terjauh dari bumi yaitu galaxy dubbed Abell 1835 IR1916 berjarak 13.23 trilliun tahun cahaya (mari kita berhitung lagi berapa jauh kah itu, 1 tahun cahaya adalah 9.500.000.000.000 km dan berapa jauh kah jarak dubbed Abell 1835 IR1916 dari bumi?). Read Full...
 

Free Blog Templates

Didalam Alam Semesta
Powered By Blogger

Blog Tricks

Powered By Blogger

Easy Blog Tricks

Powered By Blogger
© Grunge Theme Copyright by Alam Semesta | Template by Blogger Templates | Blog Trick at Blog-HowToTricks